Akreditasi Program Studi Universitas Gadjah Mada

Data akreditasi program studi di Universitas Gadjah Mada (UGM) yang bersumber dari situs BAN-PT.
Akreditasi Program Studi Universitas Gadjah Mada
Akreditasi Program Studi Universitas Gadjah Mada
TongkolPedia - Universitas Gadjah Mada atau UGM merupakan salah satu PTN yang berada di Yogyakarta. Universitas Diponegoro didirikan pada tanggal 19 Desember 1949 berdasarkan Peraturan Pemerintah No 23 tahun 1949 tentang Peraturan Tentang Penggabungan Perguruan Tinggi Menjadi Universiteit tanggal 16 Desember 1949. 



Universitas Gadjah Mada secara institusi sudah memiliki akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional-Perguruan Tinggi (BAN-PT) berdasarkan surat keputusan nomor 5241/SK/BAN-PT/Akred/PT/XII/2017.

Universitas Gadjah Mada juga termasuk Perguruan Tinggi yang paling banyak diminati oleh calon mahasiswa. Kamu pengen menjadi salah satu mahasiswa di Universitas Gadjah Mada (UGM) ini? Sudah tau akreditas program studi yang kamu minati? Nah, berikut ini kami sajikan data akreditasi program studi di Universitas Gadjah Mada (UGM) yang bersumber dari situs BAN-PT.

Akreditasi Program Studi Universitas Gadjah Mada

Akreditasi Program Studi D-III UGM

NoStrataProgram StudiAkreditasi
1D-IIIKepariwisataanB
2D-IIIElektronika Dan InstrumentasiB
3D-IIIAkuntansiA
4D-IIIPengelolaan HutanA
5D-IIIKearsipanA
6D-IIIPenginderaan Jauh Dan Sistem Informasi GeografiA
7D-IIIBahasa InggrisB
8D-IIIBahasa JepangB
9D-IIIBahasa KoreaB
10D-IIIBahasa PerancisB
11D-IIIHukumB
12D-IIIManajemenA
13D-IIIEkonomi TerapanA
14D-IIIKesehatan HewanA
15D-IIIAgroindustriB
16D-IIIKomputer Dan Sistem InformasiB
17D-IIIBahasa MandarinC
18D-IIIMetrologi Dan InstrumentasiB
19D-IIIRekam Medik Dan Informasi KesehatanA
20D-IIITeknik MesinA
21D-IIITeknologi ListrikB
22D-IIITeknik SIpilB
23D-IIITeknik GeomatikaA
Back to Content

Akreditasi Program Studi D-IV UGM

24D-IVTeknologi JaringanB
25D-IVTeknik Pengelolaan Dan Pemeliharaan Infrastruktur SipilB
26D-IVTeknik Pengelolaan Dan Perawatan Alat BeratB
27D-IVKebidananB
28D-IVPembangunan Ekonomi KewilayahanB
Back to Content

Akreditasi Program Profesi UGM

29ProfesiDokter GigiA
30ProfesiNersA
31ProfesiDokterA
32ProfesiPsikologi ProfesiA
33ProfesiProfesi Dokter HewanA
34ProfesiProfesi Insinyur PeternakanB
35ProfesiApotekerA
36ProfesiProgram Profesi InsinyurA
37ProfesiPendidikan Profesi ArsitekB
38ProfesiProfesi AkuntanA
Back to Content

Akreditasi Program Studi S1 UGM

39S1Kedokteran GigiA
40S1Higiene GigiB
41S1FarmasiA
42S1GiziA
43S1KeperawatanA
44S1KedokteranA
45S1Pemuliaan TanamanA
46S1Sastra InggrisA
47S1Pembangunan Sosial Dan KesejahteraanA
48S1KimiaA
49S1Ilmu KomunikasiA
50S1Teknologi Hasil PerikananA
51S1Pembangunan WilayahA
52S1Ilmu TanahA
53S1BiologiA
54S1Sastra IndonesiaA
55S1Budidaya PerikananA
56S1Ilmu FilsafatA
57S1Manajemen Dan Kebijakan PublikA
58S1PsikologiA
59S1Penyuluhan Dan Komunikasi PertanianA
60S1Politik Dan PemerintahanA
61S1AkuntansiA
62S1Ekonomi Pertanian Dan AgribisnisA
63S1AgronomiA
64S1ArkeologiA
65S1Sastra PerancisA
66S1Teknik IndustriA
67S1Teknik KimiaA
68S1Teknik GeologiA
69S1Perencanaan Wilayah Dan KotaA
70S1Teknik SipilA
71S1PariwisataA
72S1Teknik GeodesiA
73S1Teknik ElektroA
74S1Teknologi InformasiA
75S1Elektronika Dan InstrumentasiA
76S1Teknik FisikaA
77S1Teknik MesinA
78S1ArsitekturA
79S1Bahasa Dan Kebudayaan KoreaA
80S1Geografi LingkunganA
81S1Teknik NuklirA
82S1Teknik PertanianA
83S1Teknologi Pangan Dan Hasil PertanianA
84S1Teknologi Industri PertanianA
85S1Mikrobiologi PertanianA
86S1MatematikaA
87S1StatistikaA
88S1GeofisikaA
89S1Ilmu Dan Industri PeternakanA
90S1FisikaA
91S1SosiologiA
92S1Ilmu KomputerA
93S1Manajemen Sumberdaya AkuatikA
94S1Ilmu EkonomiA
95S1Kedokteran HewanA
96S1Kartografi Dan Penginderaan JauhA
97S1ManajemenA
98S1KehutananA
99S1Sastra JepangA
100S1SejarahA
101S1Antropologi BudayaA
102S1HukumA
103S1Sastra JawaA
104S1Sastra ArabA
105S1Ilmu Hubungan InternasionalA
Back to Content

Akreditasi Program Studi S2 UGM

106S2Ilmu Kesehatan MasyarakatA
107S2KeperawatanA
108S2Pengkajian AmerikaA
109S2AkuntansiA
110S2KenotariatanA
111S2Ketahanan NasionalA
112S2Studi KebijakanA
113S2Ilmu Hubungan InternasionalA
114S2Ilmu KomunikasiA
115S2Ilmu KehutananA
116S2FIlsafatA
117S2Manajemen AgribisnisA
118S2FitopalogiA
119S2Kajian Budaya Dan MediaB
120S2Penginderaan JauhB
121S2Ilmu Kedokteran TropisA
122S2Ilmu EkonomiA
123S2Teknik KimiaA
124S2Sistem Dan Teknik TransportasiA
125S2Hukum LitigasiA
126S2Teknik GeologiA
127S2Sains VeterinerA
128S2Politik Dan PemerintahanA
129S2Ilmu Hama TumbuhanA
130S2Teknik ElektroA
131S2Agama Dan Lintas BudayaA
132S2Ilmu Kedokteran Dasar Dan BiomedisA
133S2Ilmu PeternakanA
134S2SosiologiA
135S2Ilmu KimiaA
136S2HukumA
137S2Teknik GeomatikaA
138S2ManajemenA
139S2Sains ManajemenA
140S2Teknik SipilA
141S2Ilmu Pendidikan KedokteranA
142S2Teknologi Industri PertaniaA
143S2MatematikaA
144S2Manajemen Dan Kebijakan PublikA
145S2Ilmu SastraA
146S2Teknik IndustriA
147S2Ilmu ArkeologiA
148S2BioteknologiA
149S2BiologiA
150S2Ilmu Dan teknologi PanganA
151S2Pembangunan Sosial Dan KesejahteraanA
152S2Ilmu Administrasi PublikA
153S2PsikologiA
154S2Ilmu KomputerA
155S2Teknik Pengelolaan Bencana AlamA
156S2Perencanaan Kota Dan DaerahA
157S2Teknik MesinA
158S2Ilmu SejarahA
159S2Ilmu TanahA
160S2FisikaA
161S2Ilmu LingkunganA
162S2KependudukanA
163S2GeografiA
164S2Kedokteran KlinikA
165S2Farmasi KlinikA
166S2Manajemen (Kampus Jakarta)A
167S2Ekonomi PertanianA
168S2AgronomiA
169S2Teknik ArsitekturA
170S2Pemuliaan TanamanA
171S2Ilmu PerikananB
172S2Teknologi InformasiA
173S2Ilmu Kedokteran GigiA
174S2Pengkajian Seni Pertunjukan Dan Seni RupaA
175S2Teknik FisikaB
176S2Magister LinguistikA
177S2Magister Kajian PariwisataA
178S2Magister Teknik SistemA
179S2Magister Teknologi Hasil PerkebunanA
180S2Magister Manajemen BencanaA
181S2Magister AntropologiA
182S2Magister Manajemen Pendidikan TinggiB
183S2Magister Hukum KesehatanB
184S2Magister Ekonomika PembangunanA
185S2Magister AkuntansiA
186S2Magister Ilmu Hukum (Kampus Jakarta)A
187S2Magister Teknik PertanianA
188S2Magister Penyuluhan Dan Komunikasi PembangunanA
Back to Content

Akreditasi Program Studi S3 UGM

189S3Ilmu Keodkteran GigiA
190S3FilsafatA
191S3Ilmu EkonomiA
192S3Ilmu AKuntansiA
193S3Ilmu ManajemenA
194S3Ilmu GeografiA
195S3KependudukanB
196S3Ilmu LingkunganA
197S3KimiaA
198S3Ilmu PolitikA
199S3Ilmu BiologiA
200S3Manajemen Dan Kebijakan PublikA
201S3Ilmu FarmasiA
202S3Ilmu PeternakanA
203S3Ilmu KomputerA
204S3Ilmu MatematikaA
205S3Ilmu SosiologiA
206S3Ilmu HukumA
207S3Ilmu FisikaA
208S3Ilmu Teknik MesinA
209S3Ilmu Teknik PertanianA
210S3Ilmu PanganA
211S3Pengkajian AmerikaA
212S3Ilmu Administrasi PublikA
213S3Ilmu PertanianA
214S3Pengkajian Seni Pertunjukan Dan Seni RupaA
215S3Ilmu-Ilmu HumanioraA
216S3Ilmu Teknik SipilA
217S3Studi KebijakanA
218S3Inter - Religious StudiesA
219S3Ilmu PsikologiA
220S3Kajian Budaya Dan MediaA
221S3Ilmu Teknik GeologiA
222S3Penyuluhan Dan Komunikasi PembangunanA
223S3Ilmu Teknik ElektroA
224S3Ilmu Teknik KimiaA
225S3BioteknologiA
226S3Ilmu KedokteranA
227S3Ilmu Sains VeterinerA
228S3Teknik IndustriA
229S3Ilmu ArsitekturA
230S3Ilmu Teknik GeomatikaB
231S3Ilmu KehutananA
232S3Doktor Agama Dan Lintas BudayaA
233S3Doktor Kajian PariwisataA
Back to Content

Akreditasi Program Spesialis UGM

234SpesialisIlmu Kesehatan MataA
235SpesialisOrthopaedi Dan TraumatologiA
236SpesialisIlmu Patologi AnatomiA
237SpesialisMikrobiologi KlinikA
238SpesialisRadiologiA
239SpesialisIlmu Patologi KlinikA
240SpesialisIlmu Kesehatan AnakA
241SpesialisIlmu Kedokteran JiwaA
242SpesialisIlmu Kedokteran Gigi AnakA
243SpesialisUrologiA
244SpesialisIlmu Penyakit Kulit Dan KelaminA
245SpesialisNeurologiA
246SpesialisOrtodonsiaA
247SpesialisBedah AnakA
248SpesialisAnestesiologi Dan Terapi IntensifA
249SpesialisIlmu Penyakit Telinga, Hidung Dan TanggorokA
250SpesialisObstetri Dan GinekologiA
251SpesialisIlmu Kedokteran Forensik Dan MedikolegalA
252SpesialisIlmu Bedah MulutA
253SpesialisIlmu Bedah SarafA
254SpesialisIlmu Konservasi GigiB
255SpesialisProstodonsiaA
256SpesialisIlmu Penyakit DalamA
257SpesialisIlmu Penyakit Jantung Dan Pembuluh DarahA
258SpesialisIlmu BedahA
259SpesialisPeriodonsiaA
Back to Content

Penutup

Demikianlah data mengenai akreditasi program studi yang ada di Universitas Gadjah Mada (UGM). Apabila terdapat kesalahan dalam penulisan, perbedaan akreditasi, kamu dapat melihat lagi akreditasi tersebut di situs resmi BAN-PT atau tuliskan saja di kolom komentar dibawah ini untuk kita perbaiki.