Beberapa Istilah Teknologi Yang Wajib Kamu Ketahui
Pada zaman milenial ini kita tidak akan bisa dilepaskan dengan yang namanya teknologi seperti Smartphone. Tapi, kamu tau gak beberapa arti dari istilah teknologi seperti Viral dan Internet? Yuk cek disini
TongkolPedia - Siapa disini yang setiap bangun tidur selalu langsung memegang handphone atau mengecek handphone? Mungkin kamu salah satunya bukan? Ada sebuah fakta menunjukkan bahwa hampir semua masyarakat milenial tidak bisa dilepaskan dengan yang namanya handphone.
Akan tetapi, kepemilikan benda benda canggih ini tidak menjamin pemiliknya bisa sepintar telepon pintar. Beberapa mungkin masih banyak yang belum mengetahui dengan istilah-istilah seputar teknologi, termasuk yang dekat dengan kehidupan.
Beberapa Istilah Teknologi Yang Wajib Kamu Ketahui
1. RAM
![]() |
Image: RAM Smartphone (Merdeka.com) |
2. MBps dan Mbps
![]() |
Image: MBps dan Mbps (Downloadtimecalculator.com) |
Jadi, perhitungan beda byte dengan bit adalah :
1 byte = 8 bit.
3. Wifi dan Hotspot
![]() |
Image: Wifi dan Hotspot (Kach |
Kedua hal ini juga tidak dapat dipisahkan dalam kehidupan kita. Terkadang kita sering ke cafe untuk mengerjakan sesuatu yang memerlukan koneksi internet, kita menumoang Wifi atau Hotspot?
Wifi singkatan dari Wireless Fidelity. Wifi ini merupakan sebuah jaringan koneksi nirkabel yang memancar dalam bentuk gelombang radio melalui jaringan Komputer. Jadi, Wifi ini merupakan gelombang nya.
Kemudian kita beralih ke Hotspot. Hotspot ini merupakan titik pemancar gelombang. Apabila tidak ada hotspot, maka otomatis Wifi gak akan bisa digunakan.
4. Viral
![]() |
Image: Viral (Infinitymkt.com) |
Sekarang ini kita sering mendengar kata Viral. Postingan hal aneh, video lucu dan sebagainya pasti akan viral. Pada saat ini semuanya bisa menjadi viral. Akan tetapi, kamu tau gak apa itu viral?
Viral ini diambil dari dua kata yaitu Virus dan Virtual. Virus itu menyebarkan sebuah penyakit dalam waktu singkat. Virtual artinya secara atau seolah olah nyata. Jadi, Viral itu merupakan sebuah informasi yang menyebar dalam waktu singkat di dunia maya.
5. Internet
![]() |
Image: Internet (Clickittefaq.com) |
Saat ini kamu membuka website TongkolPedia menggunakan internet bukan? Apa sih arti Internet?
Internet singkatan dari Interconnection Networking. Jadi internet adalah koneksi antar jaringan seluruh komputer di dunia menggunakan standar sistem Global Transmission Control Suite.
Demikianlah beberapa istilah mengenai teknologi yang wajib kamu ketahui. Sekarang masih pada bingung dengan istilah berikut? Itu semua wajib kita ketahui karena percuma dong Smartphone nya canggih tapi orangnya enggak.
Join the conversation
- Dilarang menyertakan link aktif maupun tidak aktif.
- Dilarang berkomentar dengan unsur Pornografi, SARA, promosi dan hal-hal yang bertentangan dengan hukum yang berlaku.
Jika ada hal-hal yang tidak pantas atau bertentangan, Saya selaku pemilik blog ini tidak segan menghapus komentar Anda.
Terima Kasih!!