Kata-Kata yang Diucapkan Argus Mobile Legends Beserta Artinya

Argus merupakan hero tipe fighter yang ada di Mobile Legends. Dulu Argus termasuk kedalam salah satu hero yang paling banyak ditakuti oleh pemain.
Kata-Kata yang Diucapkan Argus Mobile Legends Beserta Artinya
Argus Mobile Legends (pinterest.com)

TongkolPedia - Argus merupakan hero dengan tipe fighter yang ada di Mobile Legends. Dulu Argus termasuk kedalam salah satu hero yang paling banyak ditakuti oleh pemain, namun seiring berjalannya waktu dan karna faktor semakin banyaknya hero yang dirilis oleh Moonton, membuat Argus menjadi kalah saing. Padahal jika kita lihat lebih jauh lagi, Argus ini memiliki semua yang dibutuhkan guna membunuh musuh seperti skill blink serta skill dengan burst damage.

Namun, Argus tidak menghilang begitu saja. Masih terdapat pemain-pemain yang mengandalkan kehebatan hero ini dalam bermain, mungkin salah satunya adalah kamu. Jika iya, ketika sedang memainkan Argus mungkin kamu mendengar beberapa kalimat yang diucapkannya, mulai dari saat ia dipilih, bergerak, hingga mati. Namun, tahukah kamu apa saja yang diucapkannya dan arti dari kalimat tersebut? Nah, berikut ini kata-kata lengkap yang diucapkan oleh Argus Mobile Legends.

Saat Pemilihan Hero

Lama

"All shall perish by my sword, ahhhhh."
"Semua akan binasa oleh pedangku, ahhhhh."

Baru

"Light will fall prey to shadow."
"Cahaya akan menjadi mangsa bayangan."

Saat Argus Bergerak

Lama

"Let my sword hear your last words!"
"Biarkan pedangku mendengar kata-kata terakhirmu!"

"The flame is burning inside me."
"Api menyala di dalam diriku."

"Find the enemies!"
"Temukan musuh!"

"Justice is the last refuge of the weakness."
"Keadilan adalah perlindungan terakhir dari kelemahan."

"Become one with the sword."
"Menjadi satu dengan pedang."

"Power means Eternity."
"Kekuatan berarti Keabadian."

"Nothing is worthy without power."
"Tidak ada yang berharga tanpa kekuatan."

Baru

"The world born in darkness will end in darkness."
"Dunia yang lahir dalam kegelapan akan berakhir dalam kegelapan."

"Show yourselves! You foolish beings!"
"Tunjukkan dirimu! Kamu makhluk bodoh!"

"If it wasn't me, I'm afraid it would be Rafaela."
"Jika bukan aku, aku khawatir itu Rafaela."

"Some may fear death, but that wouldn't be me."
"Beberapa mungkin takut mati, tapi itu bukan aku."

"My once merciful heart is burning with fury."
"Hatiku yang dulu penuh belas kasihan terbakar oleh amarah."

"Don't ever say her name. The name... Rafaela."
"Jangan pernah menyebut namanya. Nama ... Rafaela."

"There goes my mercy."
"Di sanalah belas kasihan saya."

"All shall be judged. Be it human, or demon?"
"Semua akan dihakimi. Baik itu manusia, atau iblis?"

"Only the strongest shall survive."
"Hanya yang terkuat yang akan bertahan."

"For the lost souls."
"Untuk jiwa-jiwa yang terhilang."

"I am the only judge of myself."
"Saya satu-satunya hakim diri saya sendiri."

"Overbearing Clerics, be ready for my fury!"
"Pendeta yang Sombong, bersiaplah untuk amarahku!"

"Bloodshed and violence, nourish me."
"Pertumpahan darah dan kekerasan, beri makan aku."

"The shadow in my heart is deeper than the abyss."
"Bayangan di hatiku lebih dalam dari jurang yang dalam."

Saat Argus Mengeluarkan Skill Ultimate

Lama

"Immortality or Death!"
"Keabadian atau Kematian!"

Baru

"Kill or die!"
"Bunuh atau mati!"

Saat Argus Mati

Lama

"Fight.. till death."
"Berjuang .. sampai mati."

"Ugghh.."

"Uggh, uhh..."

Baru

"Fury, continues..."
"Fury, terus ..."

"Destruction.. lives.. on..."
"Kehancuran .. hidup .. di ..."

"Agghh..."


Penutup

Itulah seluruh kata-kata yang diucapkan oleh Argus Mobile Legends beserta voice dan arti dari setiap kalimatnya. Jika kita lihat kalimat yang diucapkannya, terdapat beberapa kalimat dimana Argus menyebut nama hero lain yaitu Rafaela. Berdasarkan kisahnya, Argus dan Rafaela sama-sama seorang malaikat yang bertugas untuk menjaga kedamaian. Argus sebagai malaikat yang bertugas menghukum siapa saja yang melakukan kejahatan, sedangkan Rafaela merupakan malaikat penyembuh dari berbagai penyakit. Semoga informasi yang diberikan kali ini bisa bermanfaat dan membantu kita semua.